Semula ragu karena medan penuh dengan hutan dan perkebunan karet serta daerah berangin kencang (maklum saja, nama desanya aja "mandiangin"), tapi setelah mendapat masukan2, pertimbangan dan melihat kontur tanah yang menguntunkan maka nekatlah saya, dan akhirnya P2P ini bisa terwujud.. Gambaran medan dilihat dengan google earth
Sisi AP Center dengan bullet2+grid TP-link, ketinggian 25 meter, sisi AP client dengan bullet2+Grid Tplink ketinggian 20meter (seingatku, 4 batang pipa). dan inilah pertama kali saya panjat pipa, mau tau rasanya,,,, uenak :D seperti renang 1000meter.
Pointing hanya bermodalkan kompas dan google earth, dan pesan saya percayalah dengan google earth, kwkwkwk. karena saya sempet bingung dan tidak percaya dengan arah yang ditampilan google itu.
Alhasil sangat memuaskan, full.....
tes buka website yang sudah tercache di server proxi pusat, bisa tembus 9mbps...
akhir kata, hanya terucap.. Alhamdulilah, dan terima kasih kepada semua rekan2 yang sudah memberi masukan.
Monday, September 3, 2012
P2P Bullet2 + Grid di 7km
Tentang Author
Belajar nanya, belajar praktik, belajar nerapkan dan belajar menyebarkan
Labels:
wireless
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 comments:
Post a Comment